Jumat, 01 Januari 2010

Contoh beberapa Jenis Kegiatan FAKTA

Divisi Organisasi :
FAKTA Cirebon seperti yang sudah ditulis dalam tulisan yang lalu yang menerangkan tujuan dan langkah dari Mahasiswa yang di akumulasikan di dalam lingkup FAKTA Cirebon.di bawah ini merupakan jaenis-janis kegiatan FAKTA Cirebon selaian kajian khusus rutin tiap minggunya juga beberapa kegiatan yang diantaranya meliputi :
  1. Penalaran Ilmu dimana seperti yang kita katahui bahwasanya kegiatan akademik mahasiswa yang merupakan tugas dan tanggung jawab mahasiswa meliputi perkuliahan dan praktikum sudah padat, tidak berarti berkurangnya kegiatan-kegiatan lain yang dapat menunjang prestasi belajar dan penyaluran hobi mahasiswa.
  2. FAKTA Cirebon berusaha menyediakan berbagai fasilitas untuk mendukung kegiatan mahasiswa yang menjadi Kader FAKTA yang bersifat Ekstra Universiter dalam pengembangan seluruh anggotanya antara lain
  • Pengembangan Minat Bakat dan Kegemaran : kegiatan ini berfungsi meningkatkan keterampilan ,apresiasi, kesegaran jasmani dan pembinaan rohani, Beberapa kegiatan pengembangan minat, bakat dan kegemaran di dalam FAKTA antara lain :
  • Olahraga : seperti , sepak bola, Futsal, Basket, Volley, Tenis meja, bulu tangkis, catur dan lain-lain yang bias dipertandingkan dalam pecan olahraga, serta kegiatan kesenian dan pencinta alam.
  • Kerohanian seperti Studi Islam, Isro Mi’raj, Maulid Nabi, Tahun baru Hijriah, Qurban, Majelis Taklim, kegiatan seputar Ramadhan, Halal bil Halal, dan lain-lain.
3. Pengabdian kepada Masyarakat seperti Advokasi sehingga mengetahui realitas social dan dapat hidup ditengah-tengah masyarakat, Menyuarakan Hak-Hak masyarakat tertindas, Bakti Sosial yang meliputi Donor darah, Khitanan missal, posko bencana alam, dan lain-lain Dan masih banyak lagi pembelajaran, pendidikan dan pelatihan yang ada di FAKTA Cirebon yang tertuang dalam program-program serta Kajian-Kajian Khusus Rutin dan lain lain.

1 komentar:

  1. selama bergerak dalam kegiatan positif lanjutkan ...
    akan tetapi bakti yg real terhadap masyarakat jgn smpai dilupakan....
    salam revolusi..

    BalasHapus

F A K T A (FORUM MAHASISWA KAJIAN STRATEGIS dan AKSI)Cirebon